Suzuki Update Fitur Baleno 2023, Tambah Kamera 360

Terdapat penyegaran update pad aSuzuki Baleno 2023. Yaitu penggantian headunit dan tambahan kamera 360.

Headunit
Headunit baru berupa layar sentuh 9 inci yang terintegrasi koneksi gadget via Android Auto dan Apple Car Play. Ukurannya lebih besar dari desain headunit sebelumnya 6,8 inci.

Kamera 360
Kamera 360 di Suzuki Baleno bisa memudahkan pengemudi untuk memantau sekitar mobil. Fitur kamera 360 ini bisa menampilkan visual bird eye pada layar. Ketika mundur, pengemudi bisa melihat objek di ujung kanan atau kiri bagian atas untuk mengetahui apakah ada objek atau tidak. Ada empat kamera buat menunjang fitur ini.

Related articles

Fitur Keamanan dan Spesifikasi Grand Vitara GX/GL

Fitur Keamanan SRS Front Dual Airbags, SRS Side Airbags, and SRS Curtain Airbags Side Impact Door Beams ABS with EBD Function and Brake Assist ESP® Hill Hold Control Immobilizer and…

Spesifikasi Suzuki Jimny 5 Doors

JIMNY 5 DOORS THE SHAPE OF LEGACY With JIMNY’S legendary design, cruise across any terrain with style. The tough and remarkable exterior is built to withstand any obstacle.